Welcome!!! !!

Sebagian berpikir kegiatan masak memasak adalah hal yang menjemukan, ribet dan riweuh.. No no.. Saya pun dulu juga berpikiran seperti itu, tapi sekarang ngga lagi.. Tahukah anda, bahwa cooking has so much fun :) So, try it once sincerely and you'll love it :)

Orange Raisins Cake


Easy, simple and really tastes good ;)

Bahan:
250 gram mentega
200 gram gula kastor
5 butir telor
1 sdt esens vanila

270 gram tepung terigu, ayak bersama
1sdt baking powder

100 gram kismis hitam
1 buah jeruk mandarin, parut kulitnya (zest) dan peras airnya (jusnya)

Cara Membuat:
1. Kocok mentega dan gula hingga putih dan mengembang
2. Masukkan telor satu persatu, kocok terus
3. Tambahkan vanilla esens
4. Masukkan tepung terigu berselang seling dengan kismis, aduk rata
5. Masukkan zest dan jus jeruk ke dalam adonan, aduk rata.
6. Siapkan loyang bersemir margarin, masukkan adonan ke dalamnya
7. Panggang selama 50 menit dengan suhu 180 derajat Celsius
8. Setelah matang, dinginkan dan potong2..

0 comments: